Ini beberapa fakta mengenai Tsamara Amany, mahasiswa Paramadina yang berani berdebat dengan Wakil Ketua DPR, Fahri Hamzah yang membuat anak muda lainnya salut sekaligus malu. Karena yang lain hanya bisa demo, galau dan nongkrong tidak jelas. Tsamara sudah mendapat beberapa pencapaian yang wow.
1. Tsamara Amany adalah mahasiswi Paramadina
Tsamara saat ini masih berstatus sebagai mahasiswa jurusan Ilmu Komunikasi di Universitas Paramadina.
2. Sudah menjabat sebagai Ketua DPP PSI
Walaupun masih berstatus sebagai mahasiswa, kini ia sudah menjabat sebagai Ketua DPP Partai Solidaritas Indonesia (PSI)
3. Pernah di undang khusus ke Istana Negara
Pada tahun 2014 ia pernah di undangan oleh Presiden Jokowi untuk menghadiri undangan makan siang.
4. Pernah menjadi saksi ahli uji materi di Mahkamah Konstitusi
Ia pernah juga menjadi saksi ahli dalam sidang uji materi persyaratan calon independen yang di ajukan Gerakan Nasional Calon Independen di Mahkamah Konstitusi.
5. Pernah Magang di Balikota, Jakarta
Tsamara juga tercatat pernah magang di Balaikota, Jakarta menjadi staf Ahok ketika ia masih menjabat menjadi Gubernur DKI.
0 comments:
Post a Comment